Visi


Misi


Tentang Program Studi


Program Studi (Prodi) Arsitektur President University (PresUniv) didesain untuk menghasilkan lulusan calon arsitek yang memiliki jiwa entrepreneur, memiliki daya kompetisi di kancah internasional, semangat multikultural, bertanggung jawab pada lingkungan sosial, serta menjadi seorang profesional di bidang arsitektur serta bidang lainnya. Lulusan Prodi Arsitektur PresUniv dilengkapi dengan kemampuan unggulan tambahan dalam merespon isu-isu lingkungan urban yang berfokus pada sustainability dan green building, lingkungan industri, dan lingkungan perkotaan, serta mengutamakan kearifan lokal.

Professional Outcomess


Program Studi (Prodi) Arsitektur President University (PresUniv) didesain untuk menghasilkan lulusan calon arsitek yang memiliki jiwa entrepreneur, memiliki daya kompetisi di kancah internasional, semangat multikultural, bertanggung jawab pada lingkungan sosial, serta menjadi seorang profesional di bidang arsitektur serta bidang lainnya. Lulusan Prodi Arsitektur PresUniv dilengkapi dengan kemampuan unggulan tambahan dalam merespon isu-isu lingkungan urban yang berfokus pada sustainability dan green building, lingkungan industri, dan lingkungan perkotaan, serta mengutamakan kearifan lokal.


Berikut adalah profesi yang menjadi unggulan Prodi Arsitektur:

a. Ahli Rancang Kota

b. Pengembang Kawasan

c. Pengusaha Properti

d. Pemerintahan, khususnya di Dinas Penataan Ruang

 

Secara umum, arsitek lulusan PresUniv  juga akan memiliki bekal dasar untuk bekerja pada bidang-bidang yang memiliki kategori sebagai berikut:

1. Profesi yang berlandaskan ilmu arsitektur:

a. Arsitek

b. Ahli konservasi bangunan

c. Ahli teori dan kritik arsitektur

d. Arsitek lanskap

e. Desainer Interior

 

2. Ahli bangunan dalam hal konstruksi dan material:

a. Manajer proyek

b. Produsen material

 

3. Profesi yang menerapkan ilmu arsitektur secara tidak langsung:

a. Fotografer

b. Sutradara

c. Environmental Designer

d. Desainer komunikasi visual



Berita


Tidak ada berita.