Visi


Menjadi program Desain Komunikasi Visual terkemuka di Indonesia pada tahun 2022, mampu bersaing secara global, beradaptasi dengan kemajuan teknologi komputer dan media baru komunikasi visual dalam pelestarian kekayaan "Budaya Visual Nusantara".

Misi


  • Membangun jiwa kewirausahaan dan kepemimpinan pada Program Studi Visual dan Komunikasi khususnya bidang creativepreneurship.
  • Menghadirkan kegiatan belajar mengajar yang unggul di bidang desain komunikasi visual yang mampu bersaing di tingkat nasional dan internasional.
  • Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan yang unggul di bidang desain komunikasi visual khususnya untuk menggali potensi kekayaan budaya visual nusantara.
  • Melakukan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat di bidang desain komunikasi visual, khususnya untuk melestarikan kekayaan "budaya visual Nusantara"

Tentang Program Studi


Desain Komunikasi Visual (DKV) adalah Jurusan studi desain berfokus pada bagaimana merefleksikan konsep komunikasi menggunakan elemen desain visual yang menyampaikan pesan dan kesan ke arah tujuan tertentu. Beberapa di antaranya adalah ekspresi kreatif, teknik desain dan observasi media. Tujuannya adalah untuk menyampaikan pesan informatif, komunikatif dan persuasif yang secara efektif mempengaruhi perilaku pengguna.

Professional Outcomess


Desain Komunikasi Visual (DKV) adalah Jurusan studi desain berfokus pada bagaimana merefleksikan konsep komunikasi menggunakan elemen desain visual yang menyampaikan pesan dan kesan ke arah tujuan tertentu. Beberapa di antaranya adalah ekspresi kreatif, teknik desain dan observasi media. Tujuannya adalah untuk menyampaikan pesan informatif, komunikatif dan persuasif yang secara efektif mempengaruhi perilaku pengguna.


  • Web Designer
  • Visual Designer
  • Graphic Designer
  • Illustrator
  • Creative Director
  • Art Director

Kepala Program Studi


Fransiska Rachel, S.Sn., M.Ds


Berita


Tidak ada berita.